Kota Bima, Kahaba.- Partisipasi warga Kelurahan Lewirato pada penyelenggaraan MTQ tingkat kelurahan tahun 2022, sungguh luar biasa. Seperti yang terlihat…
MTQ

MTQ Tingkat Kota Bima Dimulai, 67 Peserta Ambil Bagian
Kota Bima, Kahaba.- Sempat tertunda karena pemangkasan anggaran pada Agustus lalu, akhirnya Pemerintah Kota Bima menyelenggarakan kegiatan MTQ Tingkat Kota…

MTQ Kelurahan Santi Mulai Dihelat dengan Keterbatasan
Kota Bima, Kahaba.- Pelaksanaan MTQ tingkat Kelurahan Santi mulai digelar di Masjid Umatan Wahidah Lingkungan Santi 2 Timur, Selasa (2/3)…

Pergub NTB Larang Ada Kerumunan, Pemkot Bima Gelar MTQ di Tengah Pandemi
Kota Bima, Kahaba.- Setelah menggelar rapat bersama dengan pihak-pihak terkait, Pemerintah Kota Bima akhirnya menjadwalkan pelaksanaan MTQ tingkat kelurahan, kecamatan…

Sempat Tertunda, STQ Kecamatan Bolo Dimulai
Kabupaten Bima, Kahaba.- Meskipun sempat ditunda karena wabah Covid-19, Seleksi Tilawah Quran (STQ) Kecamatan Bolo dibuka, Senin (19/10). Camat Bolo…

MTQ Desa Kambilo Ditutup Penuh Kemeriahan
Kabupaten Bima, Kahaba.- Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-XVII Tingkat Desa Kambilo Kecamatan Wawo, Selasa (03/12) berakhir. Kegiatan yang digelar selama…

Camat Belo Buka MTQ Tingkat Desa Cenggu
Kabupaten Bima, Kahaba.- Camat Belo Kabupaten Bima membuka secara resmi MTQ tingkat Desa Cenggu, Selasa (22/10). Masyarakat pun diharapkan bisa…

Buka MTQ Tingkat Kecamatan Rasanae Barat, Feri Sofiyan Ajak Masyarakat Tingkatkan Semangat Ukhwah Islamiyah
Kota Bima, Kahaba.- Saat membuka MTQ Tingkat Kecamatan Rasanae Barat, Kamis (11/7) kemarin, Wakil Walikota Bima Feri Sofian mengajak masyarakat…

Camat Rasanae Barat Buka MTQ Tingkat Kelurahan Nae
Kota Bima, Kahaba.- Camat Rasanae Barat Hj Suharni resmi membuka kegiatan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat Kelurahan Nae, di halaman…

Diduga Camat Soromandi Gelapkan Dana MTQ
Kota Bima, Kahaba.- Lomba MTQ Tingkat Kecamatan Soromandi Kabupaten Bima yang dihelat di Desa Sai berakhir mengecewakan peserta dan warga…

MTQ Tingkat Kecamatan Asakota Tahun 2018 Dimulai
Kota Bima, Kahaba.- Pelaksanaan MTQ tingkat Kecamatan Asakota dimulai, Rabu malam (25/4) di Aula SMK PP Negeri Bima. Kegiatan yang…

Penampilan Grup Nasyid dan Marawis Pelajar Semarakan MTQ Lewirato
Kota Bima, Kahaba.- Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) tingkat Kelurahan Lewirato Kecamatan Mpunda, Minggu (25/3) malam ini dimulai. Kegiatan tahunan ini…

Persiapan MTQ Tingkat Kota Bima Sudah 90 Persen
Kota Bima, Kahaba.- Persiapan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-XII tingkat Kota Bima sudah mencapai 90 persen. Kegiatan yang akan dihelat…

MTQ Tingkat Kabupaten Bima Ke- 29 Digelar
Kabupaten Bima, Kahaba.- Bupati Bima Hj. Indah Damayanti Putri membuka secara resmi lomba Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) tingkat Kabupaten Bima…

MTQ Tingkat Kecamatan Rasanae Barat Dimulai
Kota Bima, Kahaba.- Pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Tingkat Kecamatan Rasanae Barat dimulai. Kegiatan tersebut dibuka secara resmi oleh Wakil…

MTQ Kelurahan Pane Berakhir, Syiar Islam itu Diharapkan Membekas
Kota Bima, Kahaba.- Penyelenggaraan MTQ Tingkat Kelurahan Pane Kecamatan Rasanae Barat resmi berakhir. Kegiatan yang berlangsung selama tiga hari itu…

MTQ Kelurahan Pane Dibuka
Kota Bima, Kahaba.- Kegiatan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat Kelurahan Pane ke-X Kecamatan Rasanae Barat resmi dibuka oleh Wakil Walikota Bima, Sabtu (1/4)…

MTQ Kelurahan Penatoi Berakhir
Kota Bima, Kahaba.- Pelaksanaan MTQ tingkat Kelurahan Penatoi ditutup malam ini, Kamis (30/3). Acara yang dihelat selama 3 hari di…

Ditentang Jamaah Masjid Istiqomah, MTQ Penatoi Tetap Berjalan
Kota Bima, Kahaba.- Rencana pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Kelurahan Penatoi ditentang sejumlah jamaah Masjid Istiqomah. Protes jamaah masjid terkait…

FPP Penatoi Dukung Pelaksanaan MTQ Tingkat Kelurahan
Kota Bima, Kahaba.- Seluruh Kelurahan saat tengah mempersiapkan dan menggelar Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ), tidak ketinggalan juga di Kelurahan Penatoi….

MTQ Tanjung Tanpa Panggung dan Sound Sistem, Warga Kecewa
Kota Bima, Kahaba.- Pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Kelurahan Tanjung Kota Bima tak sesuai harapan kendati anggaran yang diberikan Pemerintah…

MTQ Desa Ntori Mulai Digelar
Kabupaten Bima, Kahaba.- Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) tingkat Desa Ntori tahun 2016 mulai digelar Senin (28/11). Agenda tahunan mengembangkan syiar…

MTQ Desa Bajo Resmi Dibuka
Kabupaten Bima, Kahaba.- Kegiatan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Tingkat Desa Bajo Kecamatan Soromandi, Sabtu (19/11) malam, secara resmi resmi dibuka…

Desa Kambilo Gelar MTQ ke-16
Kabupaten Bima, Kahaba.- Musyabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat Desa Kambilo Kecamatan Wawo tahun 2016 mulai digelar Selasa (1/10) di Lapangan…

Penetapan Camat Teladan saat MTQ Dituding Mengada-Ngada
Kota Bima, Kahaba.- Protes yang dilayangkan Camat Rasanae Barat Lalu Sukarsana terhadap penetapan camat teladan saat penutupan MTQ ke-XI tingkat…

Penetapan Camat Teladan di Arena MTQ Menuai Protes
Kota Bima, Kahaba.- Penetapan tiga orang camat pada acara penutupan MTQ ke-XI Kota Bima di Masjid Agung Al Muwahidin Bima,…

Pembukaan MTQ Desa Raba Meriah dan Hikmad
Kabupaten Bima, Kahaba.- Mushabaqah Tilawatil Quran tingkat Desa Raba Kecamatan Wawo yang ke-34 tahun 2016 dimulai. Kegiatan yang dilaksanakan di…

MTQ Tingkat Kota Bima di Gelar 27 Oktober
Kota Bima, Kahaba.- MTQ Tingkat Kota Bima dijadwalkan akan digelar pada tanggal 27 Oktober 2016. Panitia pelaksana pun telah mengurus…

Ketua LPMP Semangati Kontingen MTQ NTB
Mataram, Kahaba.- Setelah sebelumnya Wakil Walikota Bima, H Arahman H Abidin menyambangi dan memberikan motivasi kepada 15 kafilah Kota Bima,…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.